Resep Sop Buah Segar - Bumbu Emak

Sop Buah Segar - Merupakan minuman yang biasa kita jumpai di jalanan, dimana minuman ini memiliki rasa yang begitu segar dengan campuran buah-buahan yang telah di iris serta di potong kecil-kecil, Sop Buah Segar bisa dijadikan pilahan untuk kita dalam melepas dahaga apalagi di kala musim panas, Sop Buah Segar bisa di jadikan menu yang kita pilih saat ngumpul dengan kerabat terdekat kita, dan menu utaman minuman dalam serangkaian kegiatan besar kita

Bumbu Emak telah menyiapkan cara membuat Sop Buah Segar secara sederhana yang bisa anda kerjakan dirumah anda ketika anda sedang malas keluar untuk mendapatkan sup buah segar kesukaan anda, untuk lebih lengkapnya simak ulasan dari bumbu emak untuk mendapatkan sup buah segar buatan anda sendiri 

Resep Sop Buah Segar - Bumbu Emak

Resep Sop Buah Segar
Bahan - bahan :
  • 1 Buah buah naga
  • 6 Buah nangka
  • 1 Buah apel
  • Cincau
  • Nutrijell
  • Secukupnyasusu kental manis
  • Air kelapa muda

Langkah-langkah :
  1. Potong kecil buah naga, nangka, apel, cincau dan nutrijell.
  2. Lalu bersihkan dan Sisihkan
  3. Tambahkan air kelapa muda
  4. Beri susu kental manis secukupnya.

Itulah cara sederahana untuk menikmati sub buah buatan anda sendiri yang bisa anda produksi secara masal kalau anda punya keinginan untuk berbisnis, karena anda telah memiliki resep suah segar yang bisa anda manfaatkan, info ini akan jauh lebih bermanfaat ketika anda bisa berbagi dengan kerabat terdekat anda - Resep Sop Buah Segar

Related Posts

Comments